Senin, 26 November 2012

Dilemma Pendidikan di daerah perbatasan



 oleh ; Inom Nasution

Film yang berjudul “ Surga katanya” menggambarkan kondisi negeri ini baik dari  pendidikan, kesehatan, penghasilan masyarakat setempat. Film ini memberi  gambaran bahwa kondisi pendidikan Indonesia diperbatasan sangat memperihatinkan. Tingginya semangat anak-anak perbatasan untuk bersekolah, tetapi keaadaan sekolah sangat memprihatinkan dari semua sisi. Baik guru, gedung dan sarana/prasarana, komunikasi  dengan pemerintah daerah maupun pusat. Hal ini menggambarkan bahwa kurangnya perhatian pemerintah daerah maupun pusat terhadap wialayah perbatasan.
Bila dibandingkan dengan perbatasan dengan Malaysia, kondisi wilayah perbatasan kita sangat jauh berbeda. Perbatasan Malaysia wilayahnya begitu baik dari semua sisi (Pendidikan, ekonomi, kesehatan,komunikasi  maupun transportasi)  Kemiskinan pula yang meyebabkan banyaknya penduduk perbatasan  Indonesia  pindah menjadi warga Negara Malaysia.  
Berdasarkan cerita flm tersebut hendaknya pemerintah daerah maupun pusat dapat bersinergi mengembangkan dan meningkatkan baik pendidikan, ekonomi, kesehatan, transportasi dll. Dengan cereita flm itu hendaknya dapat diambil pelajaran bahwa menjadi guru diderah terpencil dan tertinggal sangat lah mulia, sebab harapan dan cita-cita anak-nak derah tertinggal dan terpencil seperti diperbatasan Negara merupakan tugas dan tanggung jawab kita semua. semoga

Tidak ada komentar:

Posting Komentar